KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Allah swt
yang telah melimpahkan karunianya kepada saya sehingga saya dapat menyelesaikan
tugas pemograman dasar yang diberikan Pak Yosep Filki. Saya berharap semoga
dengan terselesaikannya makalah saya ini, saya memperoleh nilai yang cukup, dan
saya berharap makalah saya ini dapat bermanfaat bagi semuanya.
Demikianlah
kata pengantar yang dapat saya buat, jika terdapat kesalahan, saya mohon maaf.
Oleh karena itu, saya minta kritik dan sarannya yang bersifat membangun.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb
25 Mei 2015
Daftar isi
Bab 1 Pendahuluan
A. Latar
belakang...................................................................................... 2
B. Tujuan
penulisan.................................................................................. 2
C. Rumusan
masalah................................................................................. 2
Bab 2 Pembahasan
A. Langkah-langkah.................................................................................. 3
B. Praktek................................................................................................... 4
C. Hasil
kerja/praktek............................................................................... 4
Bab 3 Penutup
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Seperti diketahui untuk memenuhi
tugas pemrograman dasar yang di berikan oleh guru
Dalam laporan ini akan dijelaskan
bagaimana cara menghitung luas persegi panjang dengan menggunakan bahasa c++,
memakai aplikasi turbo c++ 7.
B. TUJUAN PENULISAN
- untuk
memenuhi tugas sekolah
C. RUMUSAN MASALAH
- Menghitung
jumlah luas dan voume balok
BAB II
PEMBAHASAN
Berikut adalah pembahasan tentang
menghitung luas dan volume balok dengan turbo c++ 7
A.Langkah-langkah : - masukkan
kode berikut ke dalam lembar kerja di turbo c++ 7
#include <iostream.h>
#include <conio.h>
int volume (int &l) {
int t ;
cout<<"masukkan nilai
t :";
cin>>t;
l=l*l;
return l;
}
int luas (int p,int l) {
int x;
x=p*l;
cout<<"tampilkan nilai
luas :"<<x<<endl;
volume (x) ;
return x;
}
void main () {
int p,l,j ;
cout<<"masukkan nilai
p :";
cin>>p;
cout<<"masukkan nilai
l :";
cin>>l;
j=luas (p,l) ;
cout<<"volume balok
adalah :"<<j<<endl;
getch ();
}
B.Praktek
C.Hasil Kerja/Praktek
Bab III
PENUTUP
Demikianlah penulisan makalah
yang saya buat, semoga bermanfaat. Saya selaku penulis mengucapkan terimakasih
atas kesediaan Pak Yosep untuk membaca makalah yang saya buat ini.
Assalamualaikum Wr.Wb
Tidak ada komentar:
Posting Komentar